Blogger Widgets
SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA- SEMOGA ARTIKEL-2NYA DAPAT BERMANFAAT BAGI ANDA- TERIMA KASIH

Sunday, 17 April 2011

Jenis baret TNI AD


Baret yang ”miring ke kiri "adalah baret yang dikenakan oleh pasukan yang memiliki tugas kemanan dan pengamanan serta penegakkan hukum. 

Sedangkan yang "miring kekanan" artinya pasukan itu adalah pasukan siap tempur.


I. Baret Untuk Pasukan Tempur - Miring Kekanan
  • Baret Kostrad: Warna hijau dengan lambang Cakra Sapta Agni (Lambang Kostrad)




  • Baret Kopassus: Warna merah dengan lambang Kopassus






  • Baret Raider: Warna Hijau dengan lambang Sangkur terhunus bermata dua




  • Baret Kopaska: Warna Merah dengan lambang Kopaska





  • Baret Infanteri (Di bawah organik Pussenif atau Kodam): Warna hijau dengan lambang Pussenif



  • Baret Kavaleri: Warna hitam dengan lambang Pussenkav


  • Baret Artileri Pertahanan Udara: Warna cokelat dengan lambang Pussenarhanud


  • Baret Artileri Medan: Warna cokelat dengan lambang Pussenarmed


  • Baret Zeni: Warna abu-abu dengan lambang Ditziad


  • Baret Paskhas : Warna jingga dengan lambang paskhas








  • Baret Marinir : Warna ungu dengan lambang marinir



  • Baret Penerbang TNI AD : Warna merah hati dengan lambang penerbang







II. Baret Untuk Pasukan Keamanan dan Pengamanan - Miring Kekiri
  • Baret Polisi Militer: Warna biru muda dengan lambang pistol bersilang (berbeda dengan lambang Puspomad yang bergambar topeng Gajah Mada)

  • Baret Paspampres : Warna biru muda dengan lambang Setia Waspada

  • Baret Pomad Warna biru muda dengan lambang gambar topeng Gajah Mada

Keterangan:
  • Tidak semua kecabangan memiliki baret.
  • Jika suatu kesatuan berada dibawah organik Kostrad maka menggunakan baret Kostrad (misal: Yonkav-1/Kostrad mengenakan baret warna hijau (Kostrad) bukan hitam), kecuali jika berada dibawah organik Kodam.
  • Pembaretan adalah istilah untuk mendapatkan baret. Tidak mudah untuk mendapatkannya. Maka dari itu baret adalah kebanggaan masing-masing kecabangan.

Sumber : Dari Berbagai Sumber 

No comments: